Pada kesempatan kali ini Departemen Seni dan Olahraga dan Departemen Pendidikan BEM FTK Unisba akan mengadakan Tarbiyah Festival 2025 dengan tema “Mempererat Silaturahmi Melalui Kesenian dan Olahraga Demi Terwujudnya Generasi Bangsa yang Kompeten dan Berwawasan Luas.” Dengan mata lomba:
Tingkat Siswa SMA/SMK/MA Sederajat se-Bandung Raya
– Lomba Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ)
– Lomba Puisi
Tingkat Mahasiswa se-Nasional
– Lomba Esai
Tanggal pendaftaran:
22-26 Juni 2025 (MTQ dan Puisi)
24-29 Juni 2025 (Esai)

Tarbiyah Festival
Diterbitkan pada:
Jenis Lomba :
Bidang Lomba :
Biaya Pendaftaran:
Offline/online :
DL Pendaftaran :
2025-06-26
Contact person :
089502532423 (Novi Shofia)
Link pendaftaran :
https://forms.gle/QSWdgt3xtaT564fV7
Leave a Reply